March 1, 2010

Aplikasi Wajib Untuk Ponsel Java Symbian

Ponsel anda sudah lengkapnya/ maksimal penggunaannya? jika belum, silahkan lengkapi dengan aplikasi yang sebaiknya ada pada ponsel anda, agar senantiasa berguna secara maksimal. tidak hanya untuk telepon dan SMS saja :)
Aplikasi apa saja yang wajib anda gunakan untuk ponsel anda? 

Untuk explore (management file, mengatur file-file anda)

  • X-PLORE*
  • SELEQ
  • File Manager
  • FExplorer
Untuk Pemutar MP3:
  • Lonalycat - Media jukebook
  • Ultra Mp3
  • OggPlay*
Perekam suara (saat menerima/call/standay)
Untuk mengedit foto
  • Photo Rite*
  • Photo aCute
  • PhotoBase*

Untuk Backup/ save data
  • Backup contact*
  • Best message storer*
  • SMS save
Chating lewat ponsel
  • SLICK (YM/Googe/all)
  • YMTINY (YM/Googe/all)*
  • eBuddy
  • Yamee
  • Mig33
  • Nimbuzz (YM/Googe/Facebook/all)

tanda (*) = aplikasi yang disarankan :)
Linknya? anda bisa baca pada artikel / postingan yang sebelumnya (terkait)

Aplikasi diatas sering/cocok digunakan pada Symbian S60.V2 (seperti 6600, 3230, dll)
Jika kurang banyak silahkan anda tinggalkan komentar aplikasi yang anda gunakan.

Beberapa aplikasi yang sudah saya tulis di blog ini terkait dengan aplikasi ponsel.
  • Xplore, salah satu management file yang paling berguna dan handal karena mirip dengan windows explorer, Silahkan dicoba.
  • Antivirus  untuk ponsel dan
  • Beberapa aplikasi symbian lainnya silahkan baca

Labels: , ,

7 Comments:

At March 12, 2010 at 2:46 AM , Blogger Zona Kuncoro..! said...

mas putut , download NOTEPAD untuk ponsel java - nya Kok nggak ada sich ??

 
At March 12, 2010 at 3:02 AM , Blogger Zona Kuncoro..! said...

sorry mas putut , mo' tanya lagi nih.. klo' belajar bhs pemrograman Visual Basic 6.0 lewat ponsel java , gimana caranya ya.. ?? (kapan kapan klo' mau tanya-tanya lagi , boleh kan mas putut ..¥¥?!)

 
At March 12, 2010 at 10:24 AM , Blogger then said...

untuk mas tinker bell,
#silahkan emailnya, saya akan kirimkan, atau tunggu postingan yang berikutnya.
#VB lewat ponsel, baru tw, bisa ya?

 
At March 12, 2010 at 3:49 PM , Blogger Zona Kuncoro..! said...

ini email saya : vbopq49@aim.com ,,.. mas putut , saya tiap kali browsing kok banyak sekali menemukan Link Download yg rusak seperti : URL Tidak Valid ,, trus gimana ya cara Memperbaiki-nya ? .. thank's!

 
At March 12, 2010 at 6:34 PM , Blogger then said...

sudah saya kirim javanya, untuk Link Download yg rusak (maksunya gimana ya??)

 
At March 23, 2010 at 10:18 AM , Blogger Candra87 said...

kasih link downloadnya donk??
http://trick-ponsel.blogspot.com/

 
At December 9, 2010 at 10:29 AM , Anonymous widhi eko said...

nice info bos. lengkap banget info gadget disini. ijin bukmark :)

 

Post a Comment

Mau Komentar apa? silahkan gratis kok dan itu saya anggap sebagai penghargaan anda terhadap gerakan jari-jari ini.

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home